BERITA HOT

Daftar 10 Ayam Petelur Terbaik di Dunia!

Ayam Petelur memiliki berbagai jenis yang bisa dijadikan sebagai hewan peternak. Kali ini, agen sabung ayam akan membahas berbagai macam jenis tersebut.

ayam petelur

10 Ayam Petelur Terbaik di Dunia

1. Ayam Hibria

This image has an empty alt attribute; its file name is ayam-hibria.gif

Di Indonesia, ayam jenis banyak dibudidayakan oleh para peternak ayam. Hal ini dikarenakan ayam ini terbilang murah yang bisa menghasilkan telur banyak walau mengkonsumsi sedikit makanan.

Ayam ini juga disebut sebagai Golden Comet yang biasa dikenal ayam negeri. Penampilannya berwarna emas dan coklat.

Baca Juga : Kotoran Ayam Menjadi Alternatif Pembangkit Listrik

2. Ayam Ancona

This image has an empty alt attribute; its file name is ayam-ancona.gif

Ayam Ancona berasal dari Italia yang memiliki ukuran tubuh kecil. Tapi, di Amerika Serikat dan Inggris saat ini sudah menjadi yang terbesar.

Karakter dari ayam ini termasuk liar. Ayam ini mirip dengan ayam jenis Plymouth Rock.

3. Ayam Barnevelder

This image has an empty alt attribute; its file name is ayam-barnevelder.gif

Ayam Barnevelder merupakan hasil persilangan dari burung hutan Asia dengan Landrace Belanda. Warna bulu dari ayam ini didominasi dengan hitam dan mengkilap.

Ayam ini sendiri bisa memproduksi sekitar 200an telur per tahunnya.

4. Ayam Rhode Island Red

This image has an empty alt attribute; its file name is ayam-rhode-island-red.gif

Ayam Rhode Island Red bukan hanya sebagai jenis petelur, tapi juga sebagai ayam pedaging. Ayam ini sendiri berasal Amerika.

Ayam juga bisa menghasilkan sekitar 250 telur per tahunnya. Ukuran telur yang dihasilkan sedang serta berwarna coklat.

5. Ayam Leghorn

This image has an empty alt attribute; its file name is ayam-leghorn.gif

Tidak berbeda dari ayam Rhode Island Red, Leghorn juga bisa memproduksi 250 telur dalam setahun. Yang membedakan ialah telur yang dihasilkan berwarna putih bukan coklat.

Baca Juga : Pakan Ayam Alternatif Lewat Gedebog Pisang, Simak Caranya!

6. Ayam Sussex

This image has an empty alt attribute; its file name is ayam-sussex.gif

Ayam Sussex berguna untuk memproduksi telur dan daging. Warna telur putih krem hingga coklat.

7. Ayam Plymouth Rock/Barred Rock

This image has an empty alt attribute; its file name is ayam-plymouth-rock.gif

Plymouth Rock/Barred Rock menjadi pilihan hewan ternak yang ideal. Hal ini dikarenakan ayam jenis ini bisa bertelur sampai dua kali sehari.

8. Ayam Hamburg

This image has an empty alt attribute; its file name is Ayam-Hamburg.gif

Seperti namanya, Hamburg alsi berasal Jerman. Ayam jenis ini adalah ras yang paling menarik dengan bulu keren dengan varian warna gelap.

Hamburg memproduksi sekitar 200 telur dengan ukuran sedang. Tipe ayam ini lebih cocok di luar karena karakter senang jelajah.

9. Ayam Maran

This image has an empty alt attribute; its file name is Ayam-Maran.gif

Serupa dengan jenis Sussex, Maren bisa digunakan untuk menghasilkan daging dan telurnya. Jenis ayam ini tidak memerlukan kandang yang luas dengan tipikal induk lembut.

10. Ayam Buff Orpington

This image has an empty alt attribute; its file name is Ayam-Buff-Orpington.gif

Ayam Buff Orpington berasal dari Kent, Inggris. Buff Orpington termasuk hewan yang ramah dikarenakan pembawaannya yang tenang.

Ayam jenis ini bisa menghasilkan sebanyak 180 telur setiap tahunnya.

Baca Juga : Cara Tangani Koksidiosis Ayam yang Tepat Sasaran!